How to Borrow Printed Books
Peminjaman buku tercetak hanya untuk sivitas akademik UIN Maulana Malik Ibrahim Malang
How to Borrow Printed-Books
Cara Meminjam Buku Tercetak di Perpustakaan Pusat
Persyaratan Peminjaman Buku
- Layanan peminjaman buku tercetak hanya untuk anggota sivitas akademik UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.
- Layanan peminjaman dan pengembalian buku tercetak di lantai 3.
- Layanan peminjaman buku wajib menggunakan KTM/ kartu anggota.
- Masing-masing tipe keanggotaan memiliki jumlah peminjaman buku yang berbeda-beda.
Jumlah Peminjaman Buku
Masing-masing tipe keanggotaan memiliki jumlah peminjaman buku yang berbeda-beda.
- Untuk mahasiswa S1 sejumlah 6 buku, mahasiswa S2 sejumlah 10 buku, mahasiswa S3 dan mahasiswa tugas akhir sejumlah 15 buku dengan jangka waktu peminjaman selama 30 hari.
- Untuk Dosen dan Pegawai PNS/BLU Sejumlah 15 Buku selama 365 hari.
- Untuk Dosen LB sejumlah 6 selama 180 hari.
Update: 19/11/2023 [Mfd]